• KONSOLIDASI DAN PELATIHAN TELEMATIKA




    Bob Bisri
    Jombang, 3 Maret 2012


    Konsolidasi dan Pelatihan Telematika yang dilaksanakan oleh SENKOM Mitra Polri (3/2)dihadiri oleh SENKOM Mitra Polri Kabupaten/Kota Se-Jawa Timur. Acara yang diselenggarakan di Aula Pondok Pesantren Gading Mangu Perak Jombang tersebut sudah menjadi agenda rutin dalam rangka menyatukan visi dan misi SENKOM Jawa Timur khususnya.
  • 0 comments:

    Posting Komentar

    Diberdayakan oleh Blogger.
    []